Lodong "Fine Table Salt"

Toples kaca yang ditandai dengan tulisan timbul: “Finie Table Salt from C&E Morton Ltd, Leadenhallstreet, London”
Lodong sederhana ini jelas kegunaanya untuk tempat garam, sampai kapan produk garam masih dikemas dalam tempat dari kaca tidak jelas, namun toples ini berasal dari era sebelum jaman plastik.

Besar kemungkinan dari akhir abad ke-19 atau awal abad ke-20, yang jadi pertanyaan bagaimana toples garam itu sampai ada di Indonesia, apakah jaman penjajahan dulu orang-orang Eropa juga membawa garam sendiri dari negaranya kesini?

Tanda Produsen di bagian bawah seperti ini: 32 oz, 26

Tinggi 17,5cm. Diameter bawah 9,5cm. Diameter Tutup 6cm.

SOLD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar